Jakarta – Artha Graha Peduli (AGP) gelar khitanan massal terhadap 37 anak pada Kamis (30/12/2021) di Jakarta. Kegiatan bakti sosial ini sebagai kepedulian AGP terhadap warga di sekitar unit usaha grup berada. Dan ini bagian dari 5 Pilar AGP
” AGP. Khitan 27 anak dari Kelurahan Pademangan Timur, 10 anak dari Kelurahan Rawa Badak Selatan, warga binaan Mal Artha Graha yang semua berada di Jakarta,”! Kata ketua umum AGP Heka Hertanto Kamis (30/12/2021) di Jakarta.
Heka menuturkan dalam baksos ini AGP melibatkan 20 tim medis yang terdiri dari ooperator khitan, asisten steril, asisten kotor, petugas farmasi, dan pendukung lainnya. Setiap anak didampingi oleh orang tua masing-masing.
“Alhamdulillah kegiatan ini berjalan seperti yang direncanakan. Terima kasih kepada berbagai pihak yang mendukung khitanan massal ini,” ujar Heka Hertanto.
Related Posts
Artha Graha Peduli Bantu Para Korban Bencana Gunung Semeru
Masjid Nurul Hikmah Jadi Ikon Baru Di Lombok Utara
Segera Hadir, Branchsto Cimanggis Golf Estate
Serunya Menunggang Kuda Poni dari Australia di Cimanggis Golf Estate
Hari Menanam Pohon, Bank Artha Graha Internasional Tanam Pohon Petai dan Matoa di Desa Ciputri
No Responses